Bisnis

tips_merancang_strategi_pemasaran_produk_secara_efektif_dan_contohnya

Tips Merancang Strategi Pemasaran Produk Secara Efektif dan Contohnya

Ketika Anda telah membangun sebuah bisnis dan memiliki produk baik berupa barang maupun jasa yang sempurna, sekarang Anda hanya perlu memberitahu orang-orang tentang hal itu. Di sinilah strategi pemasaran produk diperlukan. Strategi pemasaran produk sendiri adalah sebuah kegiatan perusahaan untuk mempromosikan barang atau jasa secara berkesinambungan dalam rangka bersaing dengan para kompetitor dan memenangkan hati pelanggan di pasar.

apa_saja_faktor_yang_mempengaruhi_penawaran_dalam_pengembangan_bisnis

Apa Saja Faktor yang Mempengaruhi Penawaran Dalam Pengembangan Bisnis?

Membuat penawaran adalah langkah pertama dalam membuat sebuah dokumen kontrak untuk mengembangkan bisnis dan meningkatkan pendapatan. Seperti yang telah kita ketahui, bahwa landasan tercapainya keberhasilan bertransaksi bisnis itu sebenarnya mudah, yaitu dua belah pihak (penjual dan pembeli) masing-masing setuju dan menghormati kata-kata mereka untuk melakukan perdagangan.

7_karakter_pengusaha_sukses_yang_patut_jadi_inspirasi

7 Karakter Pengusaha Sukses yang Patut Jadi Inspirasi

Pengusaha yang sukses adalah pengusaha yang mampu membawa bisnis yang dirintisnya berkembang dan mengalami kemajuan. Hal ini bisa dilihat dari banyak kuantitas produk yang terjual, manfaat produk yang dirasakan oleh konsumen sehingga memberikan loyalitas pada produk, serta dari sisi pengusahanya pun memberikan impact positif. Baik pada lingkungannya atau bahkan kepada kondisi yang lebih luas.

pahami_apa_itu_persamaan_dasar_akuntansi

Pahami Apa Itu Persamaan Dasar Akuntansi

Memahami apa yang dimaksud dengan persamaan dasar akuntansi perlu dilakukan. Tidak hanya sekedar dari definisi persamaan dasar akuntansi, mempelajari konsep, rumus serta contoh dari persamaan dasar akuntansi pun diperlukan untuk dapat memahaminya secara keseluruhan.

memahami_peran_copywriting_untuk_pemasaran

Memahami Peran Copywriting untuk Pemasaran

Dalam dunia pemasaran kerap dikenal istilah copywriting. Istilah ini sering ditemui ketika seorang produsen akan memasarkan produknya. Seperti kita tahu, pemasaran sebuah produk atau layanan tidak hanya dilakukan secara langsung atau door-to-door, namun lewat media iklan. Pembuatan sebuah iklan tentu memerlukan perencanaan yang matang.

7_hal_seputar_marketing_mix_yang_wajib_diketahui_pebisnis

7 Hal Seputar Marketing Mix yang Wajib Diketahui Pebisnis

Pernah mendengar istilah marketing mix? Ini merupakan istilah yang mengarah kepada sebuah strategi pemasaran yang bisa berpengaruh terhadap kesuksesan perusahaan di dalam mengejar keutnungan atau profit secara maksimal. Strategi yang dilakukan adalah dengan memanfaatkan berbagai alat pemasaran yang mana konsep tersebut dikenal dengan sebutan marketing mix 7P, di antaranya price, produtcs, place, promotions, people, physical evidance, dan process. Tentunya konsep ini tidak sama jika kamu bandingkan dengan marketing mix 4P.

mengerti_pentingnya_marketing_di_dalam_perusahaan

Mengerti Pentingnya Marketing di Dalam Perusahaan

Marketing merupakan salah satu hal yang cukup penting dalam sebuah bisnis maupun perusahaan. Penting untuk mengetahui apa peran marketing di dalam sebuah perusahaan mengingat bahwa marketing ini memiliki peranan yang cukup penting untuk kemajuan sebuah perusahaan. Pada kesempatan kali ini kami akan memberikan informasi seputar marketing mulai dari definisi marketing adalah, apa itu tujuan marketing, elemen-elemen penting dalam marketing hingga fungsinya untuk bisnis. Simak lengkapnya di bawah ini!